Berita

Kapolres Grobogan Pantau Pengamanan Pelipatan dan Sortir Suara Pilkada

Kamis, 19 November 2020 © Polres Grobogan

KPU Grobogan mulai melakukan proses sortir dan pelipatan logistik surat suara yang akan digunakan untuk pelaksanaan Pilkada 2020, Kamis (19/11/2020). Proses sortir dan lipat dilakukan di gedung Wisuda Budaya Purwodadi.

 

Total, ada 1.143.836 lembar surat suara yang akan disortir dan dilipat. Dalam kegiatan ini, ada 144 orang dilibatkan.

 

Ketua KPU Grobogan Agung Sutopo menyatakan, kegiatan sortir dan lipat surat suara ini dijadwalkan selama tiga hari, dimulai hari ini sampai dengan tanggal 21 November mendatang. Setiap harinya, pelaksanaan sortir dan lipat suara ini dilaksanakan mulai pukul 08.30-16.00 WIB.

 

“Dalam kegiatan ini, ada 144 ada tenaga sortir dan lipat, serta lima pengawas dari luar KPU,” katanya.

 

Agung menjelaskan, pelaksanaan sortir dan lipat surat suara untuk Pilkada Grobogan 2020 ini ada yang berbeda dengan tahun sebelumnya. Di mana, kegiatan tersebut dilaksanakan dengan menerapkan protokol kesehatan karena masih dalam masa pandemi Covid-19.

 

“Sebelum masuk ke dalam ruang gedung, mereka diminta untuk mencuci tangan terlebih dulu. Setelah itu, dilakukan pengecekan tubuh dan semua tenaga diimbau menggunakan masker dan jaga jarak,” imbuhnya.

 

Kapolres Grobogan AKBP Jury Leonard Siahaan SIK MH didampingi Wakapolres dan Pejabat utama memantau jalannya kegiatan tersebut. AKBP Jury mengatakan kegiatan ini memantau jalannya pengamanan pelaksanaan sortir dan lipat surat suara untuk Pilkada Grobogan 2020.

 

“Penjagaan tempat sortir dan lipat surat suara untuk Pilkada Grobogan 2020, di gudang KPU, kantor KPU dan kantor Bawaslu diperketat dengan tujuan utama untuk menjaga keamanan dan kelancaran tahapan Pilkada 2020, hingga sampai tahapan paling akhir,” kata Kapolres.

Selain itu Kapolres juga berpesan kepada petugas pengamanan melaksanakan tugas dengan sungguh- sungguh dan bertanggung jawab apa yang menjadi barang-barang sarana pemilukada th 2020 yang sudah di didistribusikan.

 

Sedangkan untuk para petugas pelipat dan sortir suara ia berpesan hindari merokok dan hal-hal yg kiranya bisa merusak surat suara Pilkada tahun 2020, Laksanakan tugas dengan semangat dan dan jaga kesehatan serta tetap terapkan protokol kesehatan.

Pesan Kamtibmas
  • Pesan Kamtibmas
    Polres Grobogan 7/20/2016
    Periksa selalu tabung gas, terutama pada selang katup dan pengaturnya untuk mencegah kebakaran
  • Pesan Kamtibmas
    Polres Grobogan 7/20/2016
    Lakukan pemeliharaan instalasi listrik rumah anda secara berkala untuk mencegah korsleting yang dapat memicu kebakaran
  • Pesan Kamtibmas
    Polres Grobogan 7/20/2016
    Periksa selalu tabung gas, terutama pada selang katup dan pengaturnya untuk mencegah kebakaran
  • Pesan Kamtibmas
    Polres Grobogan 7/20/2016
    Jauhilah miras dan narkoba, karena dampaknya sangat merugikan
  • Pesan Kamtibmas
    Polres Grobogan 7/20/2016
    Jaga semangat persaudaraan, hindari friksi dan perkelahian demi terciptanya kedamaian
  • Pesan Kamtibmas
    Polres Grobogan 7/20/2016
    Waspadai pencurian di perumahan, lakukan tindakan antisipasi dengan memasang sistem pengaman di rumah anda, dan titipkan keamanan rumah anda kepada tetangga terdekat saat anda meninggalkan rumah
  • Pesan Kamtibmas
    Polres Grobogan 7/20/2016
    Gunakan Kunci Pengaman Ganda Demi Keamanan Motor Anda
Pesan Tertib Lalulintas
  • Pesan Tertib Lalulintas
    Polres Grobogan 7/20/2016
    Periksa selalu tabung gas, terutama pada selang katup dan pengaturnya untuk mencegah kebakaran
  • Pesan Tertib Lalulintas
    Polres Grobogan 7/20/2016
    Lakukan pemeliharaan instalasi listrik rumah anda secara berkala untuk mencegah korsleting yang dapat memicu kebakaran
  • Pesan Tertib Lalulintas
    Polres Grobogan 7/20/2016
    Periksa selalu tabung gas, terutama pada selang katup dan pengaturnya untuk mencegah kebakaran
  • Pesan Tertib Lalulintas
    Polres Grobogan 7/20/2016
    Jauhilah miras dan narkoba, karena dampaknya sangat merugikan
  • Pesan Tertib Lalulintas
    Polres Grobogan 7/20/2016
    Jaga semangat persaudaraan, hindari friksi dan perkelahian demi terciptanya kedamaian
  • Pesan Tertib Lalulintas
    Polres Grobogan 7/20/2016
    Waspadai pencurian di perumahan, lakukan tindakan antisipasi dengan memasang sistem pengaman di rumah anda, dan titipkan keamanan rumah anda kepada tetangga terdekat saat anda meninggalkan rumah
  • Pesan Tertib Lalulintas
    Polres Grobogan 7/20/2016
    Gunakan Kunci Pengaman Ganda Demi Keamanan Motor Anda
Berita Terbaru

Jembatan Tersumbat Sampah, Puluhan Rumah di Kelurahan Grobogan Kebanjiran

Selasa, 24 November 2020 © Polres Grobogan
Musibah banjir terjadi di Kelurahan/Kecamatan Grobogan, Senin (23/11/2020). Dalam kejadian ini ada puluhan rumah warga di lingkungan Pucang yang kemasukan air. Selain itu, ruas jalan raya menuju arah Pati dan Kudus di pertigaan SMAN 1 Grobogan juga sempat tergenang ... Selengkapnya

Jelang Pilkada, Polres Grobogan Gelar Apel Bhabinkamtibmas

Senin, 23 November 2020 © Polres Grobogan
Polres Grobogan menggelar Apel Bhabinkamtibmas mencegah penyebaran Covid-19 serta menciptakan sitkamtibmas menjelang Pilkada serentak Tahun 2020, Senin (23/11/2020). Kegiatan ini dilakukan di Lapangan Apel Sanika Satyawada PolresGroboganyang diikuti perwakilan masing ... Selengkapnya

Bid Dokkes Polda Jateng Lakukan Penyuntikan Vitamin C di Polres Grobogan

Senin, 23 November 2020 © Polres Grobogan
Bidang Kedokteran dan Kesehatan (Biddokkes) Polda Jateng memastikan anggota terhindar dari Covid-19. Utamanya bagi petugas yang akan mengamankan Pilkada Serentak Desember 2020 mendatang. “Anggota juga mendapatkan suntik vitamin C untuk meningkatkan imun ... Selengkapnya

Polres Grobogan Perketat Pengamanan Lokasi Tempat Pelipatan Suara

Minggu, 22 November 2020 © Polres Grobogan
Untuk antisipasi gangguan Kamtibmas serta memastikan pelaksanaan kegiatan pelipatan dan persortiran surat suara Pilkada 2020 Kabupaten Grobogan berjalan sesuai dengan protokol kesehatan, Polres Grobogan Polda Jawa Tengah melakukan pengamanan dan pemantauan di tempat ... Selengkapnya